Cara Membuat Website Gratis di 000WebHost

Berlangganan Lebih banyak video tutorial! Hostinger Indonesia

Bagi Anda yang baru pertama kali bergelut di bidang website dan hosting, 000WebHost akan jadi platform yang tepat. Di sini, Anda diperbolehkan untuk membuat berbagai jenis website. Entah itu website sederhana seperti blog pribadi atau website profesional, misalnya situs portofolio yang menampilkan hasil karya Anda.

Di video ini, Anda akan mengetahui cara membuat website gratis menggunakan 000WebHost. Namun karena gratis, platform ini punya keterbatasan. Jika butuh ruang lebih dan fitur yang lebih beragam, jangan sungkan untuk upgrade ke paket hosting yang lebih premium.

Selamat menonton ☺️

Author
Penulis

Agil Julio

Aku Agil, YouTube Content Creator di Hostinger Indonesia. Passion-ku di bidang videografi dan sinematografi, dengan membuat video dapat mendokumentasikan sebagian dari hidupku. Melalui artikel dan tutorial ini, Agil ingin sharing tentang teknologi seperti website, blog, WordPress, domain, hosting, dan lainnya.